Temankita.com, Samarinda-Dinas Pariwisata (Dispar) Kaltim menggelar pelatihan dan uji kompetensi sertifikasi bagi pelaku ekonomi kreatif (Ekraf) sub sektor Seni Pertunjukan.
Kegiatan yang berlangsung di Five Premier Hotel tersebut dilaksanakan selama 4 hari, merupakan
“Dilaksanakannya kegiatan ini adalah untuk memberikan kesempatan bagi para pelaku Ekraf khususnya subsektor Seni Pertunjukan guna meningkatkan Skill dan kompetensi manajemen Penataan Pertunjukan dan Pengadaan Logistik Acara,” ucapnya.
Selain itu, Lina -sapaan akrabnya- berharap dengan SDM yang sudah tersertifikasi dapat berperan aktif dan berkontribusi pada pengembangan kemajuan industri pariwisata Kaltim baik lokal, nasional maupun international.(AR)
Leave a Reply